Skill Penting: 6 Cara Manajemen Keuangan, Millenial Wajib Tahu

PunyaRakyat.com – skill mencari uang itu sudah biasa. Namun skill manajemen keuangan yang cukup sulit. Mau tahu caranya? simak disini.
PunyaRakyat.com – skill mencari uang itu sudah biasa. Namun skill manajemen keuangan yang cukup sulit. Mau tahu caranya? simak disini.

Sisihkan untuk membeli kebutuhan rumah, skincare, dana darurat, tabungan, investasi, bayar hutang, bayar listrik, bayar kartu kredit dan lain sebagainya. Cara mengelola keuangan ini terbukti mencegah kamu untuk menghambur-hamburkan uang.

3. Investasi dan Menabung

Bukan anak millenial kalau kamu tidak tahu bagaimana cara manajemen uang dengan investasi dan menabung. Meski mirip keduanya memiliki perbedaan. Investasi tentu saja mengharuskan kamu bersabar untuk meraih keuntungan. Sedangkan menabung tidak ada batasan waktu untuk kamu mengambil uang.

Investasi saat ini banyak jenisnya. Ada saham, emas, properti, crypto, dan masih banyak lagi lainnya. Karena masih pemula mohon untuk tidak mengambil risiko yang besar agar meminimalkan jumlah kerugian yang kemungkinan terjadi.

Baca Juga  Gaji di Indonesia Termasuk Kecil! Tertarik untuk Kerja di Luar Negeri?

Pilih saja yang sekiranya kamu menguasai dan mampu mengheandle jumlah modal yang harus dikeluarkan. Buat siasat jika tidak ingin buntung. Belajar juga bagaimana cara investasi yang menguntungkan.

4. Atur Jumlah Pengeluaran

Siapa nih yang kalau mendapat gaji langsung kalap?. Ingin beli ini itu padahal barang tersebut sebenarnya tidak terlalu bermanfaat untuk kamu. Tidak masalah sikap ini tidak hanya kamu yang memiliki namun hampir semua generasi millenial.

Lantas jika kamu menuruti keinginan itu apa yang akan terjadi?. Hanya satu, uangmu habis dan kamu tidak memiliki tabungan masa depan karena terlalu boros saat ini. Setidaknya kalau jumlah pendapatan masih sedikit turunkan gengsi dan gaya hidup.