Stunting menjadi masalah serius yang menyerang anak-anak berusia dibawah lima tahun. Ditandai dengan gangguan pertumbuhan kronis yang biasanya disebabkan karena kekurangan nutrisi akut. Kondisi ini kian mengkhawatirkan karena memiliki dampak panjang pada perkembangan kognitif yang memiliki pengaruh pada kegiatan sekolah dan karir selanjutnya.
KMN
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.